Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Apa sih keuntungan belajar Desain Grafis itu?

Gambar
  Keuntungan belajar Desain Grafis  1. Menjadi Skill yang Membanggakan di Era Digital Jika kamu memiliki skill dalam design graphic, meskipun sedikit sekalipun tentunya akan sangat membanggakan apalagi di era digital seperti sekarang ini.   2. Menciptakan Peluang Usaha Seperti yang dijelaskan sebelumnya, mempelajari design graphic dapat menjadi salah satu peluang usaha yang cukup menguntungkan. Apalagi jika skill tersebut sudah dalam level yang cukup tinggi. Sehingga tidak ada salahnya jika mengunggah hasil karya ke beberapa media sosial seperti instagram, pinterest, atapun media sosial lainnya.   3. Berkomunikasi dengan Orang Lain Melalui Kreatifitas Banyak orang yang senang menggambar serta memiliki bakat seni yang kuat namun terkadang tidak bisa berkomunikasi dengan orang lainnya, bahkan ketika pekerjaannya menuntut hal-hal seperti itu. Namun dengan mempelajari design graphic, kamu bisa mengolah kreatifitas yang kamu miliki dan menuangkannya dalam bentuk visualisasi yang menarik seh

Komputer Perkantoran

Gambar
   Pelatihan Dasar Komputer Perkantoran Ms Office  Pelatihan Instansi   dengan materi Komputer Perkantoran masih sangat dibutuhkan, dengan semakin berkembangnya penggunaan komputer terutama laptop diberbagai instansi baik pemerintah maupun swasta, maka kemampuan mengoperasikan komputer untuk menyelesaikan pekerjaan perkantoran sehari-hari kini menjadi tuntutan untuk dikuasai oleh semua personil dalam organisasi, baik staf maupun level pimpinan. Program ini bersifat fundamental dan ditujukan bagi personil organisasi yang sering mengelola pekerjaan administrasi perkantoran umum sehari-hari dengan komputer, namun masih memiliki keterbatasan kemampuan dalam pengoperasian komputer. Pelatihan mempelajari dasar-dasar pengoperasian komputer, pembuatan presentasi elektronik dengan Ms PowerPoint, pembuatan dan pengaturan pengetikan dokumen serta surat dengan Ms Word, pembuatan tabel dan berbagai pertihungan serta grafik dengan Ms Excel, serta apresiasi dan pengoperasian internet. Target pelatiha

Cara memberikan Sel Absolute pada Ms Excel

Gambar
   Bagaimana cara menjumlahkan nilai absolut di Excel? Misalkan Anda memiliki daftar data yang berisi angka positif dan negatif, dan sekarang Anda ingin menjumlahkan nilai absolutnya yang berarti semua negatif akan dihitung sebagai positif. Misalnya, Anda ingin 10 + (- 10) akan menjadi 20, bukan 0. Apakah ada trik cepat untuk membantu Anda menghitung nilai absolut di Excel? Berikut adalah beberapa rumus lucu bagi Anda untuk menjumlahkan nilai absolut, silakan lihat ini:  Rumus 1: Fungsi SUMIF () Dengan dua fungsi SUMIF berikut, Anda dapat dengan cepat menghitung jumlah nilai absolut, lakukan seperti ini: 1 . Di sel kosong tempat Anda ingin meletakkan hasilnya, masukkan salah satu rumus di bawah ini, dan tekan  Enter  kunci. =SUMIF(A2:A14,">0") - SUMIF(A2:A14,"<0") =SUM(SUMIF(A2:A14,{">0","<0"})*{1,-1})  Rumus 2: SUMPRODUCT () fungsi Ini  Produk Sum  rumus juga dapat membantu Anda, ketikkan rumus berikut, dan tekan  Enter  kunci, maka

Desain Web bisa membantu bisnis online anda

Gambar
    Bagaimana Desain Web Profesional Dapat Membantu Bisnis Online Anda? Sama pentingnya dengan memiliki nama domain yang hebat, desain web profesional dapat membantu Anda dalam beberapa hal berikut ini: Memuaskan pelanggan. Desain Web profesional memenuhi kebutuhan pengunjung Anda – memberi tahu mereka dengan cepat apa yang ingin mereka ketahui tanpa item desain yang tidak perlu dan membingungkan. Memastikan navigasi dalam desain situs Web Anda dapat diprediksi, konsisten, dan mudah dipahami akan membantu membangun hubungan positif dengan pengunjung Anda. Menarik mesin pencari. Tidak peduli seberapa menarik tampilan desain situs Web Anda, itu tidak akan muncul di halaman hasil mesin pencari jika tidak dikodekan dengan cara yang dapat dibaca oleh mesin pencari. Hindari gangguan teknis. Tidak perlu banyak untuk mengubah pelanggan. Waktu pemuatan yang lama, tautan yang rusak, dan gambar yang corrupt hanyalah beberapa dari masalah desain web yang dapat diperbaiki oleh layanan desain web pr

Pentingnya belajar Digital Marketing di Era sekarang

Gambar
   Tujuan dari digital marketing ini adalah untuk mendapatkan data, menjangkau pasar, dan menarik para konsumen. Digital marketing membuat kegiatan marketing jauh lebih praktis, hemat biaya, dan efisien.  Memanfaatkan digital marketing juga menghemat biaya untuk pemasangan iklan. Pelayanan yang akan dirasakan oleh para konsumen juga bisa lebih cepat dan efisien dibandingkan penjualan secara offline. Keuntungan yang dapat diraih dengan memanfaatkan digital marketing adalah produk yang ditawarkan bisa dikenal oleh banyak orang dari sabang sampai merauke bahkan bisa go-internasional. Bisa dibuktikan dengan salah satu brand lokal yaitu Erigo yang mengikuti ajang New York Fashion Week pada bulan september 2021 lalu. Dari sini bisa dilihat sekuat apa platform online untuk bisnis  UMKM  hingga kancah Internasional. Dengan memanfaatkan digital marketing pelaku bisnis bisa membangun dan menjaga komunikasi dan relasi kepada konsumen. Komunikasi dan interaksi yang terjaga dapat terjalinnya hubung

Cara mengubah bentuk pointer pada komputer

Gambar
   Mengubah Tampilan Pointer (Cursor) Mouse Di Microsoft Windows 10 : Untuk kemudahan melakukan aktifitas di PC atau laptop, Anda dapat menggunakan mouse. Mouse adalah perangkat input yang dioperasikan dengan tangan. Di layar komputer, gerakan mouse akan direfleksikan dalam bentuk gerakan pointer mouse atau cursor yaitu gambar grafis untuk menunjuk pada obyek yang berbeda di layar tampilan atau monitor. Sebenarnya pointer mouse atau cursor tidak hanya dihasilkan oleh gerakan mouse saja, namun juga dapat berasal dari perangkat input lain seperti touchpad dan stylus pen. Microsoft Windows sendiri telah memiliki pointer mouse standar dalam merefleksikan gerakan mouse atau perangkat input lainnya. Namun demikian, Anda tidak harus tetap dengan opsi standar ini. Anda dapat mengubah pointer mouse atau cursor dengan opsi lainnya yang juga telah disediakan oleh Microsoft Windows atau bisa dari sumber luar dengan cara menginstalnya terlebih dahulu ke Windows. Microsoft Windows menggunakan eksten