Cara Menengahkan Judul dalam Excel
A. MENENGAHKAN TULISAN DENGAN MENGGUNAKAN ICON "MERGE & CENTER" Icon "merge & center" berada diantara icon-icon lain didalam menu tool bar. Coba lihat dikomputer anda Cara menengahkan tulisan dengan menggunakan icon merge & center: 1. Blok terlebih dahulu kolom tulisan sampai ke kolom akhir tabel sesuai keinginan. 2. Klik icon merge & center yang ada di menu tool bar. 3. Klik disembarang tempat yang kosong. Untuk lebih jelasnya Kita praktekkan langsung dengan menggunakan data tabel : Dari gambar tabel yang anda buat kita akan coba menengahkan judul tulisan persatu baris. Terlebih dahulu kita akan menengahkan tulisan "BUKU KAS UMUM" Supaya berada diantara cell B3 s/d E3. Caranya: 1.Blok terlebih dahulu judul yang akan ditengahkan, dengan cara: *.Klik tahan (jangan dilepas) di cell B3, seret mouse sampai ke cell E3. *.Lepas klik yang anda tahan tadi. Sehingga tampilan hasil dari blok anda sesuai dengan yang diharapkan 2. Selanj