Menghidupkan komputer dengan benar
Cara Menghidupkan Komputer dengan Benar
Menghidupkan komputer ada dua cara yaitu :
1. Booting Dingin ( Menghidupkan komputer pada waktu kondisinya mati )
2. Booting Hangat ( Menghidupkan komputer pada waktu komputer nyala ) Biasanya Booting hangat dilakukan jika komputer mengalami gangguan atau ngehank. Cara mengatasinya dengan menekan tombol CTRL+ALT+DEL
Berikut ini cara menghidupkan komputer dengan Windows 10 yang harus kamu ikuti:
- Pastikan kalau monitor dan kabel power komputer terhubung dengan port sumber listrik.
- Tekan tombol Power pada keyboard PC atau pada casing CPU komputer.
- Kemudian tekan tombol Power pada monitor yang kamu gunakan untuk komputer.
- Tunggu sampai proses booting selesai.
- Selesai. Sekarang PC atau komputer sudah siap digunakan.
Sebagian besar komputer atau prosesor Intel atau Ryzen memiliki cara yang sama untuk menghidupkan PC atau komputer.
Komentar
Posting Komentar