Cara menggunakan fungsi text pada query Microsoft Access

 Beberapa fungsi text dalam microsoft access adalah sebagai berikut:

  • Fungsi Lcase berfungsi merubah karakter huruf besar menjadi huruf kecil
  • Fungsi Ucase berfungsi merubah karakter huruf kecil menjadi huruf besar
Contoh penerapan fungsi Lcase dan Ucase: Saya mempunyai sebuah tabel Data Siswa berisi NIK (Nomor Induk Siswa) dan Nama Siswa detail tabelnya sebagai berikut:
NIKNama Siswa
123Adam
132Bangbang
213Cicilia
231Dilan
321Egy
dengan menggunakan fungsi Ucase saya akan membuat Nama Siswa menjadi huruf besar dan dengan fungsi Lcase akan membuat nama siswa menjadi huruf kecil semua. Untuk menerapkan kedua fungsi tersebut buatlah sebuah query dan ketik sintak SQL sebagai berikut:

SELECT Data_Siswa.NIK, UCase([Data_Siswa].[Nama Siswa]) AS Upper_Nama,
LCase([Data_Siswa].[Nama Siswa]) AS Lower_Nama
FROM Data_Siswa;
Maka hasilnya adalah sebagai berikut:

Fungsi Lcase dan Ucase

  • Fungsi Left berfungsi mengambil sejumlah digit suatu kata (string) dari sebelah kiri sebanyak jumlah tertentu
  • Fungsi Mid berfungsi mengambil sejumlah digit suatu kata (String) dari mulai digit ke 'sekian' sebanyak jumlah tertentu
  • Fungsi Right berfungsi mengambil sejumlah digit suatu kata (string) dari sebelah kanan sebantak jumlah tertentu

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Apa sih Photoshop itu???

- Kursus Komputer Bantul-

Kursus Komputer Onlie Bantul Jogja